Tri Karana atau Tri Sadhana adalah tiga jalan (sadhana) yang patut diikuti dan dikerjakan oleh orang yang ingin mencapai kelepasan atau Moksa, meliputi :
1. Jnanabhyudreka artinya dapat memahami segala tatwa atau hakekat ilmu pengetahuan dan filsafat kerohanian.
2. Indriya yogamarga artinya tidak terikat kepada kenikmatan duniawi dan dapat mengendalikan diri.
3. Tresnadosaksaya artinya dapat menghilangkan rasa terikat kepada pahala yang baik dan buruk.
Ajaran Tri Sadhana atau Tri Karana ini pada hakekatnya mempunyai kesamaan dengan ajaran Catur Yoga, dimana bagian-bagiannya merupakan satu kesatuan yang saling terkait, artinya bukan merupakan bagian yang berdiri sendiri. Ajaran ini sangat baik dikhayati dan dilaksanakan oleh umat Hindu.
Tri Karana atau Tri Sadhana
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment